HUT TNI Ke 79, Kodim Probolinggo Gelar Aksi Sosial Donor Darah Hingga Bagikan Sembako

- Jurnalis

Minggu, 22 September 2024 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suarabayuangga.com, – Dalam rangka menyambut hari ulang tahun TNI Ke-79, Kodim 0820/Probolinggo menggelar berbagai kegiatan sosial diantaranya donor darah dan pembagian sembako, Minggu (22/9).

Kasdim 0820/Probolinggo Mayor Czi Slamet Wahyudi mengatakan, berbagai kegiatan ini kami laksanakan dalam rangka menyambut hari ulang tahun TNI Ke-79 tahun 2024. Hari ini kami menggelar donor darah dan pembagian sembako.

“Donor darah ini merupakan wujud kepedulian terhadap masyarakat dan komitmen TNI dalam memberikan sumbangsih kepada sesama yang membutuhkan pertolongan,”kata Mayor Czi Slamet Wahyudi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, aksi sosial donor darah ini juga dapat meningkatkan persaudaraan antar sesama. Dengan memberikan setetes darah sama saja kita menyelamatkan orang-orang di sekitar kita.

Berbagai kegiatan kami laksanakan dalam rangka menyambut HUT TNI Ke-79 tahun ini, pada intinya kita mengajak masyarakat bersama-sama untuk turut serta memeriahkan HUT TNI Ke-79.

“Aksi sosial donor darah ini sebagai wujud kepedulian TNI dalam berkontribusi mencukupi kebutuhan stok darah di wilayah Probolinggo sehingga bisa membantu dan memberi bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan demikian juga untuk pembagian sembako semoga bisa meringankan beban dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari,” ujarnya.

Untuk diketahui dalam aksi sosial kesehatan donor darah dan pembagian sembako dalam rangka HUT TNI ke 79 Tahun 2024 ini mengambil tema “TNI modern bersama rakyat siap mengawal sukses kepemimpinan nasional untuk Indonesia maju”.(WP)

Penulis : Redaksi

Editor : Anas

Berita Terkait

Viral Video Pengambilan Material Bangunan di Tamansari, Kepala Desa Angkat Bicara
Nelayan Probolinggo yang Hilang di Laut Ditemukan Tak Bernyawa
ABK di Probolinggo Hilang Tersangkut Jaring, Pencarian Terhenti Akibat Cuaca Buruk
Sungai Legundi Meluap, Jalan Tergenang Akibat Sampah Menumpuk
Pemkot Probolinggo Gelar Harmoni Museum 2025, Suguhkan Kesenian Tari dan Musik
Detik-Detik Waisak di Klenteng Tri Dharma Probolinggo, Diawali Pemandian Rupang
Lapas Probolinggo Berikan Remisi Khusus Waisak Kepada 1 Orang Warga Binaan
Lapas Probolinggo Fasilitasi Pembaptisan Empat Warga Binaan
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Mei 2025 - 20:16 WIB

Viral Video Pengambilan Material Bangunan di Tamansari, Kepala Desa Angkat Bicara

Rabu, 14 Mei 2025 - 20:14 WIB

Nelayan Probolinggo yang Hilang di Laut Ditemukan Tak Bernyawa

Selasa, 13 Mei 2025 - 17:39 WIB

ABK di Probolinggo Hilang Tersangkut Jaring, Pencarian Terhenti Akibat Cuaca Buruk

Selasa, 13 Mei 2025 - 17:37 WIB

Sungai Legundi Meluap, Jalan Tergenang Akibat Sampah Menumpuk

Selasa, 13 Mei 2025 - 17:34 WIB

Pemkot Probolinggo Gelar Harmoni Museum 2025, Suguhkan Kesenian Tari dan Musik

Berita Terbaru

Probolinggo

Nelayan Probolinggo yang Hilang di Laut Ditemukan Tak Bernyawa

Rabu, 14 Mei 2025 - 20:14 WIB

Probolinggo

Sungai Legundi Meluap, Jalan Tergenang Akibat Sampah Menumpuk

Selasa, 13 Mei 2025 - 17:37 WIB