Ada Kenaikan Dan Penurunan, Polres Probolinggo Kota Release Capaian Akhir Tahun 2024

- Jurnalis

Senin, 30 Desember 2024 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oplus_0

oplus_0

Suarabayuangga.com, – Polres Probolinggo Kota menggelar press release akhir tahun 2024 terkait sejumlah pencapaian sepanjang tahun 2024 mulai dari pengungkapan kasus narkoba, kriminal hingga penertiban di jalan raya oleh Satlantas.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Probolinggo Kota AKBP Oki Ahadian Purwono bersama Wakapolres Probolinggo Kota Kompol Muhammad Lutfi didampingi para pejabat utama (PJU) di lingkungan Polres Probolinggo Kota, Senin (30/12)

AKBP Oki Ahadian Purwono Kapolres Probolinggo Kota.

AKBP Oki Ahadian Purwono mengatakan, apresiasi kepada masyarakat Kota Probolinggo yang berperan aktif dalam mendukung upaya Polres Probolinggo Kota dalam melaksanakan tugas tanggung jawabnya. Sehingga pelaksanaan tugas kami pada tahun 2024 dapat berjalan dengan lancar, berjalan dengan baik sesuai dengan harapan yakni aman, kondusif dan terkendali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kepada teman-teman media kami juga sampaikan terimakasih karena selalu membantu tugas-tugas polisi sehingga apa yang ingin disampaikan oleh masyarakat maupun apa yang dilakukan oleh Polri dapat tersampaikan dengan baik, tentunya hal ini bertujuan demi keamanan dan kenyamanan di Kota Probolinggo,” kata AKBP Oki Ahadian Purwono.

Acara Konferensi Pers Akhir Tahun oleh Polres Probolinggo Kota.

Orang nomor satu di jajaran Polres Probolinggo Kota ini mengungkapkan bahwa untuk persentase baik kejadian maupun penanganan di tahun 2024 mengalami ada kenaikan maupun penurunan dibanding tahun 2023. Untuk Satuan Resnarkoba jumlah kasus di tahun 2023 sebanyak 61 kasus naik 20 kasus menjadi 81 kasus di tahun 2024 dengan persentase kenaikan sebesar 32,79 persen. Satreskirm terjadi penurunan jumlah laporan polisi, tahun 2023 ada 402 kasus menjadi 183 kasus di tahun 2024 atau turun 54.48 persen.

Untuk penyelesaian perkara juga mengalami penurunan, di tahun 2023 ada 662 di tahun 2024 menjadi 281 penyelesaian perkara atau mengalami

penurunan sebesar 57, 56 persen. Sementara untuk Satlantas jumlah pelanggaran tahun 2023 sebanyak 23.243 mengalami penurunan sebanyak 16.953 pada tahun 2024 dengan persentase penurunan sebesar 27,06 persen. “Kejadian laka lantas tahun 2023 sebanyak 439 kasus mengalami penurunan sebanyak 426 kasus pada tahun 2024 dengan persentase penurunan sebesar 97,04 persen,”tuturnya.(WP/red)

Berita Terkait

Warga Probolinggo Kini Bayar Iuran Sampah Lewat Tagihan PDAM, Berlaku Rp 2.000 per Bulan
Diduga Dibuntuti dan Diancam Celurit, Seorang Wanita di Probolinggo Alami Kecelakaan Tunggal di Jalur Pantura
Duka Menyelimuti Rumah Keluarga Korban KMP Tunu di Selat Bali, Warga Probolinggo Jadi Korban
Antisipasi Cuaca Ekstrem, KAI Daop 9 Jember Siagakan Tim dan Peralatan di Jalur Rawan
LSM LIHAT Minta Polairud Bertindak Tegas Soal Kapal Bolga di Perairan Dangkal
Waspada Kasus DBD di Kabupaten Probolinggo, Nyaris Tembus 1000 Pasien
Masa Depan Honorer Belum Jelas, Ribuan Peserta PPPK Tahap II di Probolinggo Masih Menunggu Kepastian
Semangat Juang Atlet Probolinggo Menggema Jelang Porprov Jatim 2025
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 Juli 2025 - 16:16 WIB

Warga Probolinggo Kini Bayar Iuran Sampah Lewat Tagihan PDAM, Berlaku Rp 2.000 per Bulan

Rabu, 9 Juli 2025 - 16:14 WIB

Diduga Dibuntuti dan Diancam Celurit, Seorang Wanita di Probolinggo Alami Kecelakaan Tunggal di Jalur Pantura

Kamis, 3 Juli 2025 - 16:12 WIB

Duka Menyelimuti Rumah Keluarga Korban KMP Tunu di Selat Bali, Warga Probolinggo Jadi Korban

Kamis, 3 Juli 2025 - 15:54 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, KAI Daop 9 Jember Siagakan Tim dan Peralatan di Jalur Rawan

Kamis, 26 Juni 2025 - 16:30 WIB

Waspada Kasus DBD di Kabupaten Probolinggo, Nyaris Tembus 1000 Pasien

Berita Terbaru