Lapas Probolinggo Melaksanakan Kegiatan Bakti Sosial

- Jurnalis

Rabu, 7 Agustus 2024 - 21:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suarabayuangga.com, – Dalam rangka memperingati Hari Pengayoman ke-79, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Probolinggo Kanwil Kemenkumham Jawa Timur melaksanakan kegiatan bakti sosial. Kegiatan ini dilaksanakan di halaman depan Lapas Probolinggo, kegiatan ini diikuti oleh seluruh jajaran pegawai Lapas Probolinggo. Acara ini bertujuan untuk menunjukkan rasa kepedulian Lapas Probolinggo terhadap masyarakat sekitar, Rabu (07/08).

Kasi Adkam & Tatib, Pamuji, sebagai penanggung jawab acara menyampaikan “ Kegiatan ini merupakan rangkaian dari peringatan Hari Pengayoman ke-79 sekaligus dalam rangka HUT RI, selain identik dengan perlombaan di bulan Agustus, kami juga ingin menyemarakkan dengan kegiatan berbagi”, ucap pamuji
Kepala Lapas Probolinggo, Dadang Rais Saputro ikut terjun langsung mengawal kegiatan ini, “ Kegiatan Bakti Sosial ini merupakan wujud nyata dari semangat berbagi dan peduli terhadap masyarakat. Dengan kegiatan ini, Lapas Probolinggo ingin menunjukkan kepedulian mereka kepada masyarakat sekitar “, ujar Dadang.

Melalui kegiatan tersebut, Lapas Probolinggo berharap dapat memberikan kontribusi positif bagi kehidupan bermasyarakat dan memperkuat hubungan yang harmonis antara Lapas dan masyarakat sekitar. Kegiatan ini juga direspon dengan antusias oleh masyarakat sekitar yang mengapresiasi inisiatif Lapas Probolinggo bersama jajaran lainnya. (Al)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penulis : Alan

Editor : Anas

Berita Terkait

Duka Menyelimuti Rumah Keluarga Korban KMP Tunu di Selat Bali, Warga Probolinggo Jadi Korban
Antisipasi Cuaca Ekstrem, KAI Daop 9 Jember Siagakan Tim dan Peralatan di Jalur Rawan
LSM LIHAT Minta Polairud Bertindak Tegas Soal Kapal Bolga di Perairan Dangkal
Waspada Kasus DBD di Kabupaten Probolinggo, Nyaris Tembus 1000 Pasien
Masa Depan Honorer Belum Jelas, Ribuan Peserta PPPK Tahap II di Probolinggo Masih Menunggu Kepastian
Semangat Juang Atlet Probolinggo Menggema Jelang Porprov Jatim 2025
Pertama Di Indonesia, Perkumpulan Advokat Indonesia Resmikan Mahkamah Desa Di Probolinggo
Peringati Hari Bhayangkara ke 79, Polres Probolinggo Kota Laksanakan Anjangsana
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 16:12 WIB

Duka Menyelimuti Rumah Keluarga Korban KMP Tunu di Selat Bali, Warga Probolinggo Jadi Korban

Kamis, 3 Juli 2025 - 15:54 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, KAI Daop 9 Jember Siagakan Tim dan Peralatan di Jalur Rawan

Kamis, 3 Juli 2025 - 15:52 WIB

LSM LIHAT Minta Polairud Bertindak Tegas Soal Kapal Bolga di Perairan Dangkal

Kamis, 26 Juni 2025 - 16:30 WIB

Waspada Kasus DBD di Kabupaten Probolinggo, Nyaris Tembus 1000 Pasien

Kamis, 26 Juni 2025 - 16:19 WIB

Masa Depan Honorer Belum Jelas, Ribuan Peserta PPPK Tahap II di Probolinggo Masih Menunggu Kepastian

Berita Terbaru